Gospel Implications/id

From Gospel Translations

(Difference between revisions)
Jump to:navigation, search
 
(6 intermediate revisions not shown)
Line 1: Line 1:
-
{{MasterHeader |author= Mike Bullmore |partnerurl= http://www.9Marks.org |partner= 9Marks |date= |other= |categorytopic= Leadership |mediatype= Article |lang= English |editor= n/a |translator= Adi Kurniawan |levels= 1 }}
+
{{info|Implikasi Injil}}'''Menggembalakan Jemaat Saudara untuk Berpikir dan Hidup Sesuai dengan Kebenaran Injil'''
-
== Implikasi Injil ==
+
Sebuah gereja dianggap sehat apabila (1) guru jemaatnya mampu secara tepat dan effektif dan secara luas membawa injil untuk menjadi bagian dari kehidupan nyata dari jemaatnya; dan (2) jemaatnya memiliki pengertian pribadi yang mendalam tentang apresiasi terhadap injil, sehingga mampu hidup baik setiap hari sebagaimana dikatakan dalam injil. Saya menyebutnya sebagai ''keterpusatan fungsional'' pada injil.
-
'''Menggembalakan Jemaat Anda untuk Berpikir dan Hidup Sesuai dengan Kebenaran Injil'''
+
Yang amat penting untuk mencapai tujuan ini adalah ''membuat jelas'' hubungan antara injil dan implikasi-implikasi doktrin dan perilakunya. Kita bisa menyebut hubungan ini masing-masing sebagai “kebenaran injil” dan “perilaku injil”.
-
Sebuah gereja lokal sehat jika: (1) pendeta-pengajarnya mampu membawa Injil dengan akurat, efektif, dan luas untuk berperan dalam hidup jemaat mereka; dan (2) jemaatnya memiliki pengertian pribadi dan penghargaan yang mendalam akan Injil, sehingga mampu menghidupi Injil setiap hari. Saya menyebutnya ''sentralitas fungsional'' Injil.
+
Bayangkanlah tiga buah lingkaran konsentris. Injil berada di tengah-tengahnya, mungkin paling tepat sebagaimana diungkapkan dalam I Korintus 15:3 “ Kristus mati karena dosa-dosa kita.” Ungkapan yang sederhana ini berbicara tentang realitas dosa kita, perlunya hukuman dari Tuhan, dan anugerah keselamatan yang sangat indah dari murka Allah dalam Kristus. Paulus menyebut ini “berita baik” sebagai sesuatu yang “paling penting”, dan kita sangat memaklumi prioritas yang ia berikan terhadap berita ini dalam pengajaran-pengajaran dan tulisan-tulisannya (bandingkan. I Korintus 2:1-4). Jadi, tentang keterpusatannya. Namun agar ia mempunyai keterpusatan yang ''fungsional'' ia harus ''dihubungkan'' dengan hal-hal di mana jemaat hidup di dalamnya.  
-
Penting untuk mencapai tujuan ini yaitu ''menjelaskan'' koneksi antara Injil dan implikasi doktrinal dan behavioralnya. Kita dapat menyebut koneksi ini "kebenaran-kebenaran Injil" dan "sikap Injil".
+
Ini membawa kita ke lingkaran kedua, yaitu kebenaran-kebenaran injil. Hal ini merupakan sesuatu yang khusus, berfokus pada implikasi doktrinal dari injil; atau, sebagaimana ditulis oleh Paulus “doktrin yang sesuai dengan (yaitu terbentuk dari) injil yang mulia” (1 Timotius 1:10-11). Kebenaran-kebenaran injil ini membat injil tertanam secara khusus dalam pikiran; kebenaran ini bermanfaat untuk memperbarui pikiran sehingga pola pikir kita semakin terbentuk oleh kebenaran injil itu.  
-
Bayangkan tiga lingkaran yang konsentris. Di pusatnya adalah Injil itu sendiri, mungkin diwakili dengan paling baik oleh kalimat dalam 1 Kor. 15:3 - "Kristus telah mati karena dosa-dosa kita." Frase yang sederhana ini berbicara mengenai realita dosa kita, keharusan hukuman ilahi, dan penyediaan yang ajaib akan keselamatan dari murka ilahi oleh Tuhan dalam Kristus. Paulus berbicara mengenai "kabar baik" ini sebagai hal yang "paling penting", dan kita tahu dengan baik prioritas yang ia berikan bagi pesan ini dalam khotbah dan tulisannya (bdk. 1 Kor. 2:1-4). Demikianlah sentralitas Injil. Tapi supaya Injil memiliki sentralitas yang ''fungsional'', Injil harus ''terkoneksi'' dengan area-area di mana orang menghidupi hidup mereka.
+
Sebagaimana mungkin kita harapkan, kitab Roma khususnya dipenuhi dengan kebenaran-kebenaran injil ini. Saya berikan tiga contoh sebagai berikut:  
-
Ini membawa kita kepada lingkaran yang kedua, kebenaran-kebenaran Injil. Ini merupakan implikasi-implikasi doktrinal yang spesifik dan konkrit akan Injil; atau, sebagaimana Paulus menuliskannya, "ajaran sehat yang berdasarkan (yaitu, yang mengambil bentuknya dari) Injil dari Allah yang mulia" (1 Tim. 1:1-11). Kebenaran-kebenaran Injil ini membawa Injil khususnya pada pikiran; mereka berguna dalam memperbarui pikiran sehingga pikiran kita semakin dibentuk oleh kebenaran Injil.  
+
(1) Dalam Roma 5:1 Paulus menyatakan, “''Sebab itu, karena'' kita telah dibenarkan karena iman, kita hidup dalam damai sejahtera dengan Allah oleh karena Tuhan kita, Yesus Kristus.” Perhatikan logika dari ayat ini. Sesuatu mengikuti dari kebenaran esensial injil. Mempunyai damai sejahtera dengan Tuhan bukanlah injil itu sendiri, melainkan implikasi kuat dari injil—suatu “kebenaran injil”. Dan memahami kebenaran injil ini adalah bagian dari penyesuaian pola pikir seseorang terhadap Injil yang mulia itu.  
-
Sebagaimana kita mungkin sudah mengira, kitab Roma khususnya kental dengan kebenaran-kebenaran Injil ini. Ijinkan saya memberi tiga contoh:
+
(2) Dalam Roma 8:1 kita baca, “''Demikianlah sekarang'' tidak ada penghukuman bagi mereka yang ada di dalam Kristus Yesus.” Sekali lagi, perhatikan argumentasinya. Di sini Paulus bukan mempersembahkan injil itu sendiri akan tetapi sesuatu yang benar “sekarang” ''karena'' injil. Tetapi implikasinya sangat luar biasa! Bila benar-benar dimengerti oleh orang percaya hal ini akan membuat perubahan yang revolusioner dalam lingkup pemikiran mereka dan injil akan ''berfungsi'' dengan kuat bagi mereka.  
-
(1) Di Roma 5:1 Paulus menyatakan, "''Sebab itu,'' kita yang dibenarkan karena iman, kita hidup dalam damai sejahtera dengan Allah oleh karena Tuhan kita, Yesus Kristus." Perhatikan logika ayat ini. Ada yang mengikuti kebenaran esensial Injil. Damai sejahtera yang kita miliki bukanlah injil itu sendiri, tetapi implikasi berkuasa dari Injil—suatu "kebenaran Injil". Dan mengerti kebenaran Injil ini adalah bagian menyelaraskan pikiran seseorang dengan Injil yang mulia.  
+
(3) Roma 8:32 adalah favorit: “Ia, yang tidak menyayangkan Anak-Nya sendiri, tetapi yang menyerahkan-Nya bagi kita semua, bagaimanakah mungkin Ia ''juga'' tidak akan mengaruniakan segala sesuatu kepada kita ''bersama-sama dengan Dia''? Perhatikan kata “juga” dan “bersama-sama dengan dia”. Hal ini menyatakan sesuatu yang timbul dari injil. Ketika orang melihat hubungan antara kebenaran dari injil itu sendiri (“Ia tidak menyayangkan Anak-Nya sendiri tetapi menyerahkan-Nya bagi kita semua”) dan kebenaran injil ini mengenai semua yang disediakan Tuhan secara baik untuk memenuhi apa yang kita butuhkan untuk pengudusan kita (bandingkan ayat 28-29), injil akan ''berfungsi'' untuk memperkuat kepercayaan mereka sehari-hari terhadap apa yang disediakan Tuhan.  
-
(2) Di Roma 8:1 kita membaca, "''Demikianlah'' sekarang tidak ada penghukuman bagi mereka yang ada di dalam Kristus Yesus." Lagi, perhatikan argumennya. Paulus tidak sedang menyatakan Injil itu sendiri tapi sesuatu yang benar "sekarang" ''karena'' Injli. Tapi implikasinya begitu mencengangkan! Ketika dimengerti dengan penuh oleh seorang percaya kebenaran ini akan merevolusi dunia pikiran mereka dan Injil akan ''berfungsi'' dengan kuasa bagi mereka.
+
Namun, injil bukan hanya membentuk pola pikir kita, juga terdapat begitu banyak implikasi ''perilaku'' dari injil. Injil bukan saja untuk memperbarui pikiran kita, namun juga memperingatkan akan perilaku kita. Ada banyak contoh ayat-ayat Alkitab mengenai kehidupan yang diperingatkan oleh injil ini. Dalam Galatia 2:14 Paulus menegur Petrus atas tindakannya yang “tidak sejalan dengan kebenaran Injil” dan dalam Filipi 1:27 ia mendorong orang-orang percaya untuk “''bertingkah laku'' sesuai dengan injil.” Dengan kata lain, salah satu jalan dimana injil dapat berfungsi adalah dengan memberitahukan tingkah laku yang khusus. Jadi, kita harus membaca Alkitab dengan perhatian khusus pada hubungan-hubungan ini. Misalnya pada waktu Paulus menyerukan kepada orang-orang di Korintus untuk “menjauhkan diri dari perbuatan cabul” ia secara eksplisit mendasarkan seruannya itu pada injil—“kamu bukan milik kamu sendiri, sebab kamu telah dibeli. ''Karena itu'' muliakanlah Allah dengan tubuhmu” (I Korintus 6:18-20). Ketika ia mendorong orang untuk memberi pengampunan, ia secara eksplisit merujuk kepada injil sebagai motivasi dan teladan (Efesus 4:32). Ketika ia mengatakan suami harus mengasihi istrinya ia menyatakan hal itu dengan mengaitkan nasihatnya secara langsung dengan injil (Efesus 5:25). Ketika ia menasihati orang-orang Korintus agar terus-menerus berbuat baik ia secara eksplisit mengingatkan mereka akan kebaikan Allah dalam injil (2 Korintus 8:7,9; 9:12-13, 15). Banyak contoh lain lagi yang dapat diberikan. Pada akhirnya semua tingkah laku orang Kristen harus mengalir dari injil; sembari berupaya keras untuk menghindari kehambaran, hubungan harus dibuat dengan semua segi kehidupan.  
-
(3) Roma 8:32 merupakan favorit. "Ia, yang tidak menyayangkan Anak-Nya sendiri, tetapi yang menyerahkan-Nya bagi kita semua, bagaimanakah mungkin Ia tidak mengaruniakan segala sesuatu kepada kita ''bersama-sama dengan Dia''?" Perhatikan kata-kata "bersama-sama dengan Dia." Kata-kata ini berbicara mengenai sesuatu yang tumbuh dari Injil. Ketika orang melihat koneksi antara kebenaran Injil itu sendiri ("Ia tidak menyayangkan Anak-Nya sendiri, tetapi menyerahkan-Nya bagi kita semua") dan kebenaran Injil ini mengenai penyediaan Tuhan yang penuh kasih karunia atas segala sesuatu yang kita perlukan bagi pengudusan kita (bdk. ayat 28-29), Injil akan ''berfungsi'' bagi penguatan kepercayaan mereka sehari-hari akan penyediaan Tuhan.
+
Salah satu tantangan yang paling besar dan tugas yang paling penting dari guru-jemaat adalah ''menunjukkan'' secara jelas hubungan-hubungan ini sehingga jemaat dapat secara spesifik dan tepat membawa injil untuk bertahan dalam pikiran dan perilaku mereka. Jadi injil menjadi pusat ''secara fungsional'' bagi orang Kristen secara individu dan bagi gereja setempat.
-
 
+
-
Namun bukan saja Injil membentuk pikiran kita, tetapi ada implikasi behavioral yang besar juga. Injil bukan saja untuk memperbarui pikiran kita, tapi untuk mengajar ''perilaku'' kita juga. Alkitab menyediakan banyak contoh hidup yang diajar Injil ini. Dalam Gal. 2:14 Paulus menegur Petrus karena perbuatan yang "tidak sesuai dengan kebenaran Injil" dan dalam Flp. 1:27 ia mendesak orang-orang percaya untuk "''hidup'' berpadanan dengan Injil Kristus." Dengan kata lain, salah satu cara Injil berfungsi yaitu dengan mengajar perilaku yang spesifik. Oleh sebab itu, kita harus membaca Alkitab kita dengan mata untuk mendeteksi koneksi-koneksi ini. Jadi, sebagai contoh, ketika Paulus meminta orang-orang Korintus untuk "menjauhkan diri dari percabulan" ia secara eksplisit mendasarkan permintaannya pada Injil—"kamu bukan milik kamu sendiri. Sebab kamu telah dibeli dan harganya telah lunas dibayar: ''Karena itu'' muliakanlah Allah dengan tubuhmu!" (1 Kor. 6:18-20). Ketika ia mendorong pengampunan ia secara eksplisit merujuk kepada Injil sebagai baik motivasi maupun model (Ef. 4:32). Ketika ia memberi tahu suami untuk mengasihi istri ia melakukannya dengan menghubungkan perintahnya secara langsung kepada Injil (Ef. 5:25). Ketika ia memanggil orang-orang Korintus untuk terus bermurah hati ia secara eksplisit mengingatkan mereka kepada kemurahan Tuhan dalam Injil (2 Kor. 8:7,9; 9:12-13, 15). Banyak lagi contoh dapat diberikan. Pada akhirnya, semua perilaku Kristen harus mengalir dari Injil; sementara bekerja keras untuk menghindari pengulangan, koneksi harus dibuat kepada setiap area kehidupan.
+
-
 
+
-
Salah satu tantangan terbesar dan tugas yang paling penting dari pendeta-pengajar adalah dengan jelas ''menunjukkan''koneksi-koneksi ini sehingga jemaat dapat secara spesifik dan cerdik membawa Injil berefek dalam baik pikiran maupun perilaku mereka. Dengan demikian Injil menjadi ''secara fungsional'' sentral bagi pribadi Kristen dan bagi gereja lokal.
+

Current revision as of 18:31, 11 August 2008

Related resources
More By
Author Index
More About
Topic Index
About this resource

©

Share this
Our Mission
This resource is published by Gospel Translations, an online ministry that exists to make gospel-centered books and articles available for free in every nation and language.

Learn more (English).

By About

Menggembalakan Jemaat Saudara untuk Berpikir dan Hidup Sesuai dengan Kebenaran Injil

Sebuah gereja dianggap sehat apabila (1) guru jemaatnya mampu secara tepat dan effektif dan secara luas membawa injil untuk menjadi bagian dari kehidupan nyata dari jemaatnya; dan (2) jemaatnya memiliki pengertian pribadi yang mendalam tentang apresiasi terhadap injil, sehingga mampu hidup baik setiap hari sebagaimana dikatakan dalam injil. Saya menyebutnya sebagai keterpusatan fungsional pada injil.

Yang amat penting untuk mencapai tujuan ini adalah membuat jelas hubungan antara injil dan implikasi-implikasi doktrin dan perilakunya. Kita bisa menyebut hubungan ini masing-masing sebagai “kebenaran injil” dan “perilaku injil”.

Bayangkanlah tiga buah lingkaran konsentris. Injil berada di tengah-tengahnya, mungkin paling tepat sebagaimana diungkapkan dalam I Korintus 15:3 “ Kristus mati karena dosa-dosa kita.” Ungkapan yang sederhana ini berbicara tentang realitas dosa kita, perlunya hukuman dari Tuhan, dan anugerah keselamatan yang sangat indah dari murka Allah dalam Kristus. Paulus menyebut ini “berita baik” sebagai sesuatu yang “paling penting”, dan kita sangat memaklumi prioritas yang ia berikan terhadap berita ini dalam pengajaran-pengajaran dan tulisan-tulisannya (bandingkan. I Korintus 2:1-4). Jadi, tentang keterpusatannya. Namun agar ia mempunyai keterpusatan yang fungsional ia harus dihubungkan dengan hal-hal di mana jemaat hidup di dalamnya.

Ini membawa kita ke lingkaran kedua, yaitu kebenaran-kebenaran injil. Hal ini merupakan sesuatu yang khusus, berfokus pada implikasi doktrinal dari injil; atau, sebagaimana ditulis oleh Paulus “doktrin yang sesuai dengan (yaitu terbentuk dari) injil yang mulia” (1 Timotius 1:10-11). Kebenaran-kebenaran injil ini membat injil tertanam secara khusus dalam pikiran; kebenaran ini bermanfaat untuk memperbarui pikiran sehingga pola pikir kita semakin terbentuk oleh kebenaran injil itu.

Sebagaimana mungkin kita harapkan, kitab Roma khususnya dipenuhi dengan kebenaran-kebenaran injil ini. Saya berikan tiga contoh sebagai berikut:

(1) Dalam Roma 5:1 Paulus menyatakan, “Sebab itu, karena kita telah dibenarkan karena iman, kita hidup dalam damai sejahtera dengan Allah oleh karena Tuhan kita, Yesus Kristus.” Perhatikan logika dari ayat ini. Sesuatu mengikuti dari kebenaran esensial injil. Mempunyai damai sejahtera dengan Tuhan bukanlah injil itu sendiri, melainkan implikasi kuat dari injil—suatu “kebenaran injil”. Dan memahami kebenaran injil ini adalah bagian dari penyesuaian pola pikir seseorang terhadap Injil yang mulia itu.

(2) Dalam Roma 8:1 kita baca, “Demikianlah sekarang tidak ada penghukuman bagi mereka yang ada di dalam Kristus Yesus.” Sekali lagi, perhatikan argumentasinya. Di sini Paulus bukan mempersembahkan injil itu sendiri akan tetapi sesuatu yang benar “sekarang” karena injil. Tetapi implikasinya sangat luar biasa! Bila benar-benar dimengerti oleh orang percaya hal ini akan membuat perubahan yang revolusioner dalam lingkup pemikiran mereka dan injil akan berfungsi dengan kuat bagi mereka.

(3) Roma 8:32 adalah favorit: “Ia, yang tidak menyayangkan Anak-Nya sendiri, tetapi yang menyerahkan-Nya bagi kita semua, bagaimanakah mungkin Ia juga tidak akan mengaruniakan segala sesuatu kepada kita bersama-sama dengan Dia? Perhatikan kata “juga” dan “bersama-sama dengan dia”. Hal ini menyatakan sesuatu yang timbul dari injil. Ketika orang melihat hubungan antara kebenaran dari injil itu sendiri (“Ia tidak menyayangkan Anak-Nya sendiri tetapi menyerahkan-Nya bagi kita semua”) dan kebenaran injil ini mengenai semua yang disediakan Tuhan secara baik untuk memenuhi apa yang kita butuhkan untuk pengudusan kita (bandingkan ayat 28-29), injil akan berfungsi untuk memperkuat kepercayaan mereka sehari-hari terhadap apa yang disediakan Tuhan.

Namun, injil bukan hanya membentuk pola pikir kita, juga terdapat begitu banyak implikasi perilaku dari injil. Injil bukan saja untuk memperbarui pikiran kita, namun juga memperingatkan akan perilaku kita. Ada banyak contoh ayat-ayat Alkitab mengenai kehidupan yang diperingatkan oleh injil ini. Dalam Galatia 2:14 Paulus menegur Petrus atas tindakannya yang “tidak sejalan dengan kebenaran Injil” dan dalam Filipi 1:27 ia mendorong orang-orang percaya untuk “bertingkah laku sesuai dengan injil.” Dengan kata lain, salah satu jalan dimana injil dapat berfungsi adalah dengan memberitahukan tingkah laku yang khusus. Jadi, kita harus membaca Alkitab dengan perhatian khusus pada hubungan-hubungan ini. Misalnya pada waktu Paulus menyerukan kepada orang-orang di Korintus untuk “menjauhkan diri dari perbuatan cabul” ia secara eksplisit mendasarkan seruannya itu pada injil—“kamu bukan milik kamu sendiri, sebab kamu telah dibeli. Karena itu muliakanlah Allah dengan tubuhmu” (I Korintus 6:18-20). Ketika ia mendorong orang untuk memberi pengampunan, ia secara eksplisit merujuk kepada injil sebagai motivasi dan teladan (Efesus 4:32). Ketika ia mengatakan suami harus mengasihi istrinya ia menyatakan hal itu dengan mengaitkan nasihatnya secara langsung dengan injil (Efesus 5:25). Ketika ia menasihati orang-orang Korintus agar terus-menerus berbuat baik ia secara eksplisit mengingatkan mereka akan kebaikan Allah dalam injil (2 Korintus 8:7,9; 9:12-13, 15). Banyak contoh lain lagi yang dapat diberikan. Pada akhirnya semua tingkah laku orang Kristen harus mengalir dari injil; sembari berupaya keras untuk menghindari kehambaran, hubungan harus dibuat dengan semua segi kehidupan.

Salah satu tantangan yang paling besar dan tugas yang paling penting dari guru-jemaat adalah menunjukkan secara jelas hubungan-hubungan ini sehingga jemaat dapat secara spesifik dan tepat membawa injil untuk bertahan dalam pikiran dan perilaku mereka. Jadi injil menjadi pusat secara fungsional bagi orang Kristen secara individu dan bagi gereja setempat.

Navigation
Volunteer Tools
Other Wikis
Toolbox